Tomat banyak dikonsumsi dalam bentuk jus yang menyegarkan. Selain melepas dahaga, jus ini tentu kaya nutrisi mulai dari vitamin C, E dan A. Selain itu kandungan tomat seperti antioksidan yang kuat jelas memberi manfaat bagi kesehatan.
Tag: madu
Madu yang diperoleh dari sarang lebah ini menjadi incaran kaum wanita untuk kecantikan kulit wajah. Cairan alamiah ini menjadi eksfoliator alami untuk masalah kulit yang kering dan kusam.